Info Tentang Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya Update Terbaru 2017 Gratis

Sedikit Info Seputar Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya Terbaru 2017 - Hay gaes kali ini team Area Download Game Android , kali ini akan membahas artikel dengan judul Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya, kami selaku Team Area Download Game Android telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Area Download Game Android . semoga isi postingan tentang Artikel Geografi Fisik, Artikel Geografi Lingkungan, Artikel Hidrologi, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul: Berbagi Info Seputar Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya Full Update Terbaru
link: Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya
"jangan lupa baca juga artikel dari kami yang lain dibawah"

Artikel Terbaru Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya Update Terlengkap 2017

Lahan basah merupakan salah satu bagian permukaan bumi yang unik dan tersebar tidak merata di penjuru dunia. Karakteristik lahan basah berbeda-beda di setiap tempat dan kondisi tersebut diakibatkan oleh beberapa faktor seperti kombinasi kadar garam pada airnya, jenis tanah dan jenis tumbuhan dan hewan yang hidup di lingkungannya. Terdapat dua jenis lahan basah jika dilihat secara konsep tradisionalnya yaitu lahan basah tipe organik dan lahan basah mineral.
1. Lahan basah mineral
 Lahan basah tipe mineral terdiri atas
    Marsh- merupakan tipe ekosistem lahan basah yang memiliki kandungan mineral tanah yang kurang baik dan banyak terdapat rumput-rumputan. Marsh dapat dijumpai di bibir sungai khususnya pada pembentukkan daerah delta sungai. Tumbuhan di daerah lahan basah ini mengurangi laju air dan meningkatkan kadar nutrisi karena sedimentasi sehingga meningkatkan pembentukkan marsh itu sendiri di daerah bibir sungai.

    Marsh
      Swamp (Rawa)- merupakan tipe lahan basah yang memiliki drainase buruk dan miskin mineral tanah dan didominasi tumbuhan kayu dan semak. Rawa dapat dijumpai di seluruh dunia dan paling banyak di wilayah dataran rendah dekat sungai. Beberapa rawa terbentuk dari marsh yang lambat laun mengisi wilayah cekungan disekitarnya

      Swamp
      Dominasi vegetasi pada dasarnya membedakan dua jenis tipe lahan basah mineral ini.  Marsh didominasi oleh rumput-rumputan sedangkan swamp didominasi oleh pohon kayu. Baik marsh maupun swamp dapat berjenis air tawar maupun air asin.

      2. Lahan basah organik
      Secara umum lahan basah ini mengacu pada "peatlands" yaitu lahan basah yang terbentuk dari akumulasi tumbuhan rawa yang membusuk. Terdapat dua tipe lahan basah organik yaitu Bogs dan Fens dan terdapat di wilayah dengan kondisi iklim dan geografis yang sama.

      Bog- merupakan ekosistem lahan basah dengan ciri : basah, drainase buruk, banyak ditumbuhi lumut dan tumbuhan berbunga. Bog pada dasarnya memiliki air yang asam dan sumber airnya dominan berasal dari air hujan.

      Bog
      Fen- merupakan ekosistem lahan basah yang dicirikan dengan tanah yang lunak, didominasi tumbuhan rumput dan alang-alang. Fen memiliki kandungan air yang basa dan sumber airnya berasal dari aliran air di atas tanah.

      Fen
      Kedua jenis lahan basah organik tersebut dibedakan berdasarkan mekanisme hidrologinya. Bog menerima air terutama dari hujan sedangkan fen menerima suplai air dari aliran permukan atau air di bawah tanah.

      Sumber dan gambar:
      disini
      disini
      disini
      disini

        Itulah sedikit Artikel Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya terbaru dari kami

        Semoga artikel Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Area Download Game Android . jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
        Terima kasih Anda baru saja membaca Artikel Tentang Tipe Lahan Basah dan Klasifikasinya